Selasa, 02 Februari 2016

Hubungan One Piece dengan Negara Indonesia

CUMAINFOANIME Pada kesempatan kali ini kami akn memberi info menggenai Hubungan One Piece dengan Negara Indonesia
Ternyata banyak sekali tempat-tempat di dalam cerita One Piece yang masih ada terkait dengan dengan negera tercinta kita ini yaitu negara Indonesia

Berikut ini adalah contoh-contohnhya
  1. Pulau Jaya mungkin terinspirasi dari Irian Jaya dengan emas yang melimpah.
  2. Burung yang ditangkap Luffy di pulau Jaya mirip burung Enggang atau Rangkong dari Kalimantan.
  3. Senjata Usopp, Rafflesia sama dengan bunga Rafflesia Arnoldi, Bengkulu.
  4. Celana God Enel yang sama dengan batik, Pekalongan.
  5. Telinga panjang Enel mirip telinga panjang suku Dayak, Kalimantan.
  6.  Reruntuhan candi ditempat markas bajak laut Buggy (disaat Buggy menerima surat ajakan Pemerintah Dunia untuk bergabung menjadi Shichibukai), mirip dengan candi Borobudur, Magelang.
  7. Markas Duval mirip dengan rumah adat Nias, Sumatera Utara.
  8. Tempat tinggal suku Mink, perpaduan antara rumah adat Minang (Rumah Gadang, Sumatera Barat) dan rumah adat Toraja (Tongkonan, SulawesiSelatan)
  9. Sabaody Archipelago disebut-sebut sebagai hutan Mangrove (bakau) terbesar di dunia One Piece.
  10. Tropical Hotel merupakan hotel yang berada di Pulau Jaya, nama "tropical" sangat identik dengan indonesia. Dan ternyata ada Tropical Hotel di Bali. Konsepnya agak mirip walau tidak bisa dikatakan serupa.
Apakah kalian sependapat?

Tidak ada komentar:

Posting Komentar